Month: March 2012

  • Mainan di rumah Webpro2 (TK2263)

    Kali ini mainan yang dibuat hanya boleh dikerjakan oleh kelas NP-10-01 (TK2263). Misi yang harus dimainkan adalah yang berkaitan dengan OOP pada PHP, function PHP, dan pengenalan PDO. Mainan ini dikerjakan secara berkelompok, dan hasil nya harus dibawa pada pertemuan pekan depan. Untuk pengerjaannya dibagi kedalam 2 soal, yaitu soal ganjil dan soal genap. Jumlahkan…

  • Mainan di rumah WebPro 1 (TK1044)

    Mainan ini hanya boleh dikerjakan oleh kelas TK1044, secara individu. Alkisah, pada suatu ketika seorang programmer web mendapat order untuk membuat aplikasi pendataan dosen dan pencatatan buku. Karena sedang mendapatkan banyak order project lainnya, maka programmer tersebut meminta bantuan anak-anak TK1044 (yg juga mahir web programming) , untuk membuatkan form inputan. Sesuai dengan requirement dari…

  • Introduction HTML5 & CSS3

    Sekarang ini penggunaan HTML5 dan CSS3 semakin digandrungi. Alasan utamanya adalah, karena fitur-fitur nya yang menarik dan dukungan Browser yang semakin banyak untuk penerapan HTML5 dan CSS3. Dan penggunaanya justru semakin mudah, kita bisa mencari berbagai tutorial tentang script ini. Untuk reference resmi bisa didapatkan dari http://dev.w3.org/html5/spec/Overview.html atau http://www.w3.org/TR/CSS/ atau http://www.w3.org/2009/cheatsheet/ atau http://www.css3.info/ atau http://www.w3.org/2009/cheatsheet/ dan banyak lagi. Dan…